Kamis, 28 Maret 2013 - , 0 komentar

Menjadi Muslim Terbaik


Sebagai pemeluk Islam, tak salah jika kita merenungkan tentang kualitas keimanan dan keislaman yang kita miliki saat ini. Bahkan, renungan seperti ini lazimnya selalu bergejolak dalam diri kita supaya mampu tampil menjadi yang terbaik di sisi Allah. Hal ini merupakan sebuah keniscayaan. Karena, sering kali, mayoritas umat ini telah merasa cukup dan merasa puas terhadap ibadah yang telah dilakukannya. Atau, karena faktor lingkungan yang sudah terkondisikan sedemikian rupa, sehingga timbul rasa malas dan enggan untuk melakukan muhasabah atas keimanan dan keislaman yang bersemayam dalam hati kita.

Telah kita pahami, bahwa iman selalu mengalami pasang surut. Iman bertambah dengan taat dan berkurang dengan maksiat. Oleh karena itu, Rasulullah memotivasi umatnya agar senantiasa memperbarui keimanan dengan cara menjalankan ibadah yang telah dianjurkan dalam Islam, yang sesuai dengan Al-Qur’an dan Sunnah.

Seorang muslim yang baik, seyogianya selalu meningkatkan kualitas ibadah yang dilakukannya. Rasulullah mengingatkan, "Barang siapa yang keadaan amalnya hari ini lebih jelek dari hari kemarin, maka ia terlaknat. Barang siapa yang hari ini sama dengan hari kemarin, maka ia termasuk orang yang merugi. Dan barang siapa yang hari ini lebih baik dari hari kemarin, maka ia termasuk orang yang beruntung." (HR. Bukhari).

Minggu, 24 Maret 2013 - , 0 komentar

Nice To Meet You :)


Gua kira jadi single enak, itu sih awal nya tapi lama kelamaan bĂȘte juga,.. garing banget haha
Kaya kerupuk yang di goring sampe gosong, kira-kira udah 3 bulan lah gua single.. mungkin itu single terlama buat gua biasa nya sih 1 bulan ehh keasikan malah jadi 3 bulan haha’

Nah pas kemaarin tanggal 21 maret, temen gua Anggini Megawati ya bias di panggil mega minta tolong cariin cowok buat dia.. dan gua juga gamau rugi dong sebagai timbal balik nya gua juga minta cariin cewe buat gua hahaha ya itung” simbiosis mutualisme lahh
Okee! Kali itu kita berdua memakai jenis handphone yang sama yg kalo bahasa gaul nya sering di sebut BB (tau sendiri kan?) langsung dengan respon cepat mega ngasih gua satu pin cewe yang gatau gua itu siapa.. fast respons gua langsung aja invite tuh pin nya hahaha niat nya sih iseng aja

Ga lama dia langsung accept tuh pin gua *akhirnya* yaudah kita kenalan deh, ga usah gua sebut dulu itu siapa yang jelas oraang nya Hijabers, manis, lucu, baik :)
Senin, 18 Maret 2013 - , 0 komentar

Air Mata Kecewa Melati


Warna malam yang hitam telah pudar terhapus datangnya pagi. Jarum jam berdetak melangkahi angka batas malam bersama acuan perdetik. Tatapan sinar mata Indah yang sayu Nampak mekar tak seperti biasanya ,ketika memandangi foto pernikahannya dengan Mashadi yang dipasang berada dinding ruang tamu.Kemarin siang bingkai fotonya diganti menyambut ulang tahun pernikahannya yang kedua belas.Adakah Mashadi tahu?.Indah bertanya dalam hati.

Busur panah mata Indah fokus mengarah sang pemilik wajah tampan, yang bibirnya memulas senyum.Dia adalah suami tercintanya dengan khas dua lesung pipit menghiasinya.Dalam foto Mashadi itu amat terlihat hangat.Nampak jelas bahwa ada yang menyelimuti jiwa Mashadi yang tertaut dengan senyumnya dalam satu aliran nadi yaitu cinta dan bahagia. Saat dimana jalinan mereka sebagai dua insan yang berbeda disatukan secara sakral dan suci . Mereka tersenyum bahagia.Tak dipaksa atau terpaksa untuk tersenyum. Dan tetap tersenyum pada setiap bidikan kamera saat itu.Mereka tersenyum karena hati yang berbunga-bunga.Bukan oleh karena tendensi.Bukan sama sekali.

Tapi untuk saat ini yang dirasakan Indah telah berbeda.Senyum suaminya telah berubah. Gambar wajahnya berbeda dengan yang dulu, dua belas tahunan yang lalu.Seolah tiada Aura bahagia yang terpancar di hati melainkan sebuah tujuan yang bukan suci lagi.

Mashadi mudah sekali emosi.Bahkan tega berbuat kasar padanya
Rabu, 13 Maret 2013 - 0 komentar

Today and Little Familly #CURS

Hari ini, hari yang menyenangkan menurut gue ga tau deh kalau yang lain yah hahaha. Hari ini The Curs jalan-jalan lagi yaa walaupun cuma ber-4 saja soalnya yang lain tidak bisa ikut pergi karena mungkin kesibukan mereka jadi yang ikut itu cuma gue, Dechniar, Kahfi, dan Dida. Kami ber-4 pergi di hari libur yaa karna sekarang hari raya nyepi pada hari Selasa jadi kami memutuskan untuk jalan-jalan ya walaupun ga ikut semua tapi ga masalah yang penting gue bisa ngilangin kangen gue sama salah satu temen gue ini yaitu Dechniar hahaha ssstt dah ah rahasia #padahal mah yang lain tau -.- hahaha. Awalnya sih tadi kami mau perginya naik motor cuman karna gue mendadak boleh bawa mobil akhirnya gue berangkat jemput mereka semua dan yang lain kaget kalo gue bawa mobil soalnya gue ga kasih kabar kalau gue bawa mobil tapi gapapalah cuman gue kasian sama Dechniar karena dia sudah dijalan bawa motor malahan Adhe sudah sampai di Parung kasian banget kan tapi gapapalah kan Adhe mah strooong sebagai cewe itulah yang gue sukaa hahaha eeh malah bahas itu hahaha dah ah lanjut lagi okey.

Akhirnya kita berangkat jalan setelah menjemput Dechniar kerumahnya, kita berangkat jam 10.00 WIB kayaknya itu juga haha. Awalnya kami bingung mau pergi kemana dan akhirnya yang lain pada mikir mau kemana untuk jalan hari ini. Akhirnya gue dapet ide buat jalan hari ini haha tumben banget otak gue cemerlang buat ngasih ide untuk jalan-jalan hari ini biasanya gue diem aja ga pernah mikir hahah mungkin karena gue udah ketemu Dechniar jadi cemerlang otak gue hahahah, oke lanjut lagi akhirnya gue bilang ke anak “gue: gimana kalo kita pergi ke Ragunan aja tuh kan asik bisa sekalian hunting-hunting kan, gimana menurut kalian?” pada hening semua entah kenapa hening mungkin pada mikir tumben ini Hezki ngasih ide hahaha, yang lain pada jawab “wah, mantap tuh kayanya okey deh langsung aja”. Akhirnya kami memutuskan untuk pergi ke Ragunan Zoo di daerah jakarta untungnya gue tau daerah Jakarta ya walaupun ga tau seluruh daerahnya sih hahaha. Kami selama dijalan menggila nyanyi-nyanyi dimobil hahaha pokoknya asik banget deh.
Minggu, 10 Maret 2013 - 0 komentar

Sebuah Kisah, Ibu yang jahat!


20 tahun yang lalu saya melahirkan seorang bayi laki-laki, wajahnya comel tetapi nampak bodoh. Ali, suamiku memberinya nama Yusri. Semakin lama semakin nampak jelas bahawa anak ini memang agak terkebelakang. Saya berniat mahu memberikannya kepada orang lain saja supaya dijadikan budak atau pelayan bila besar nanti. Namun Ali mencegah niat buruk itu. Akhirnya terpaksa saya besarkannya juga.

Pada tahun kedua kelahiran Yusri, saya pun melahirkan pula seorang anak perempuan yang cantik. Saya menamakannya Yasmin. Saya sangat menyayangi Yasmin, begitu juga Ali. Seringkali kami mengajaknya pergi ke taman hiburan dan membelikan pakaian anak-anak yang indah-indah. ..

Namun tidak demikian halnya dengan Yusri. Ia hanya memiliki beberapa helai pakaian lama. Ali berniat membelikannya, namun saya selalu melarang dengan alasan tiada wang. Ali terpaksa menuruti kata saya.

Saat usia Yasmin 2 tahun, Ali meninggal dunia. Yusri sudah berumur 4 tahun ketika itu. Keluarga kami menjadi semakin miskin dengan hutang yang semakin bertambah. Saya mengambil satu tindakan yang akhirnya membuatkan saya menyesal seumur hidup. Saya pergi meninggalkan kampung kelahiran saya bersama Yasmin. Saya tinggalkan Yusri yang sedang tert idur lelap begitu saja.

Setahun.., 2 tahun.., 5 tahun.., 10 tahun.. berlalu sejak kejadian itu.
- , 0 komentar

Kujang monument, pride in my city


Tugu Kujang di kota Bogor, pasti setiap orang sudah mengenalnya, terutama bagi warga Jawa Barat khususnya. Tugu ini terletak di Jalan Pajajaran didepan Botanical Square yang bersebelahan dengan kampus IPB, dan diujung jalan dari Kebun Raya Bogor. Tugu yang berdiri kokoh ini merupakan lambang bagi kota Bogor sebagaimana layaknya pada kota-kota lainnya di Indonesia. Tugu setinggi kira-kira 25 M ini dibangun pada 4 Mei 1982 diatas sebuah lahan seluas 26M x 23M dan diperkirakan menghabiskan biaya sebesar Rp. 80jt.

Nama Kujang sendiri diambil dari nama sebuah senjata pusaka tradisional etnis Sunda yang diyakini memiliki kekuatan gaib. Pusaka Kujang itu sendiri sudah dikenal sejak zaman Kerajaan Pajajaran pada abad ke-14 Masehi, di masa pemerintahan Prabu Siliwangi. Di masa lalu Kujang tidak dapat dipisahkan dari kehidupan masyarakat Sunda karena fungsinya sebagai peralatan pertanian. Pernyataan ini tertera dalam naskah kuno Sanghyang Siksa Kanda Ng Karesian (1518 M) maupun tradisi lisan yang berkembang di beberapa daerah diantaranya di daerah Rancah, Ciamis. Bukti yang memperkuat pernyataan bahwa kujang sebagai peralatan berladang masih dapat kita saksikan hingga saat ini pada masyarakat Baduy, Banten dan Pancer Pangawinan di Sukabumi.

Dengan perkembangan kemajuan, teknologi, budaya, sosial dan ekonomi masyarakat Sunda, Kujang pun mengalami perkembangan dan pergeseran bentuk, fungsi dan makna. Dari sebuah peralatan pertanian,
Sabtu, 09 Maret 2013 - , , 0 komentar

Harlem Shake CURS Indonesia


"Con los terroristas!" Yel-yel ini merupakan selalu mengawali demam tarian yang saat ini sedang mewabah yaitu Harlem Shake, kita #CURS tidak mau kalah dengan yg lain nya!! Sakit Jiwa!!
Jumat, 08 Maret 2013 - , 0 komentar

Cinta itu


Pernahkah kamu merasakan,
bahwa kamu mencintai seseorang,
meski kamu tahu ia tak sendiri lagi, dan
meski kamu tahu cintamu mungkin tak berbalas,
tapi kamu tetap mencintainya,

Pernahkah kamu merasakan,
bahwa kamu sanggup melakukan apa saja demi seseorang yang kamu cintai,
meski kamu tahu ia takkan pernah peduli ataupun
ia peduli dan mengerti, tapi ia tetap pergi.

Pernahkah kamu merasakan hebatnya cinta,
tersenyum kala terluka,
menangis kala bahagia,
bersedih kala bersama,
tertawa kala berpisah,
Aku pernah .........

Aku pernah tersenyum meski kuterluka.. !
karena kuyakin Allah SWT tak menjadikannya untukku,
Aku pernah menangis kala bahagia,
karena kutakut kebahagiaan cinta ini akan sirna begitu saja,

Aku pernah bersedih kala bersamanya,
- , , 0 komentar

Aerosmith akan menggebrak Indonesia Mei nanti


Band rock asal Amerika “Aerosmith” dipastikan akan menggoncang Jakarta. Konser Aerosmith bertajuk “The Global Warming World Tour” digelar di parkir barat hall D JIExpo, Kemayoran, Jakarta Pusat, Sabtu, 11 Mei 2013 mendatang.

Untuk menyukseskan konser Aerosmith, tiga promotor Indonesia yakni Dyandra Entertainment, Ismaya Live, dan Sound Rhythm telah mempersiapkan semua kebutuhan konser.

Cheri Ibrahim dari Dyandra Entertainment, promotor konser Aerosmith di Indonesia mengatakan mereka menargetkan 20 ribu penonton. Cheri yakin target tersebut akan tercapai mengingat band yang mendapat julukan “The Bad Boys from Boston” ini memiliki banyak fans di Indonesia.

“Kami sudah confirm 100 persen bahwa Aerosmith pasti datang ke Indonesia,” ujar Yudha Perdana, dari Ismaya Live saat jumpa pers di Plaza Indonesia, Rabu
Kamis, 07 Maret 2013 - , 0 komentar

Joke Malam #Ngakak


Di suatu malam yang gelap, 3 orang pemuda sedang berjalan menuju sebuah desa. Ditengah perjalanan mereka bertemu dengan orang buta yang membawa obor. Melihat hal tersebut ketiga orang tersebut tertawa terbahak bahak.” Hai orang buta buat apa kamu membawa obor, sedangkan kamu tidak dapat melihat. Ternyata bukan hanya matamu saja yang buta ternyata otakmu goblok”

Orang buta itu menjawab sambil tersenyum.” Aku membawa obor ini untuk kalian supaya tidak menabrakku diperjalanan.”

======================
Suatu hari Nasrudin dipanggil oleh majikannya
“Berapa umurmu, Nasrudin ?” Tanya si Majikan
“Empat puluh tahun, tuan.” Jawab Nasrudin
“Kamu berbohong yah. 3 tahun yang lalu kamu bilang umur mu 40 tahun”
“Itulah tuan, Saya konsisten dengan apa yang saya ucapkan”
==================

Saat itu Nasrudin dan puluhan warga mendatangi sultan abdul kadir untuk melaporkan prilaku gubernur mereka yang kejam dan korupsi.

“Kalian jangan bohong yah. Setau saya gubernur kalian adil dan bijaksana.” Ucap Sultan yang tidak tahu kondisi yang sebenarnya

Melihat hal tersebut Nasrudin segera maju kedepan.” Wahai baginda rajaku. Apalah arti adil dan bijaksananya gubernur kami jika tidak di nikmati oleh warga provinsi lain. Oleh karena itu sudilah kiranya sri baginda memindahkan gubernur kami ke tempat lain. Agar keadilan dan kebijaksanaannya bisa dinikmati seluruh rakyat.”

Mendengar itu Sultan tertawa sambil meninggalkan mereka.

Senin, 04 Maret 2013 - , , , 0 komentar

Hadiah terakhir dari sang Ayah


Di sebuah perumahan terkenal di jakarta tinggalah seorang gadis bersama sang ayah, sang ibu telah lama mendahuluinya pergi sejak ia masih kecil. .

Seorang gadis yg akan di wisuda, sebentar lagi dia akan menjadi seorang sarjana, akhir jerih payahnya selama beberapa tahun di bangku pendidikan.

Beberapa bulan yang lalu dia melewati sebuah showroom, dan saat itu dia jatuh cinta kepada sebuah mobil sport, keluaran terbaru dari Ford. Selama beberapa bulan dia selalu membayangkan, nanti pada saat wisuda ayahnya pasti akan membelikan mobil itu kepadanya. Dia yakin, karena dia anak satu-satunya dan ayahnya sangat sayang padanya, sehingga dia sangat yakin nanti dia pasti akan mendapatkan mobil itu.

Diapun ber'angan-angan mengendarai mobil itu, bersenang-senang dengan teman-temannya. Bahkan semua mimpinya itu dia ceritakan ke teman-temannya, Saatnya pun tiba, siang itu, setelah wisuda, dia melangkah pasti ke ayahnya.

Sang ayah tersenyum, dan dengan berlinang air mata karena terharu dia mengungkapkan betapa dia bangga akan putrinya, dan betapa dia mencintai anak itu.

Lalu dia pun mengeluarkan sebuah bingkisan,... bukan sebuah kunci!

Dengan hati yang hancur sang anak menerima bingkisan itu, dan dengan sangat kecewa dia membukanya. Dan dibalik kertas kado itu ia menemukan sebuah Jaket kulit Terkenal, di belakangnya terukir indah namanya dengan sutra emas.

Gadis itu menjadi marah, dengan suara yang meninggi dia berteriak, "Yaahh... Ayah memang sangat mencintai saya, dengan semua uang ayah, ayah belikan jaket ini untukku?"

Lalu dia membuang Jaket itu dan lari meninggalkan ayahnya.

Ayahnya tidak bisa berkata apa-apa, hatinya hancur, dia hanya berdiri mematung, tak tahu apa yg harus di lakukannya ..


Tahun demi tahun berlalu,
Sabtu, 02 Maret 2013 - , , 0 komentar

Kisah Arya dan Rea

Jumat pagi….Rea menjalani aktivitasnya seperti biasa.berangkat sekolah dengan Arya,Belahan jiwanya.Di sekolahpun Rea belajar sebagaimana mestinya.Dan seperti biasa pula,sepulang sekolah,Rea bersama Arya ada Kegiatan Sekolah,dan tanpa sengaja,mereka ditugaskan di tempat yang sama.

“Rea,aku pulang dulu ya” Pamit Arya pada Rea.
“Lho…kok pulang Ya?Kan ada tugas di SMP..” Kata Rea sambil menatap Arya
“Ea..Aku ambil mtor dulu Reaku…”Kata Arya kemudian
“Ehm,,,iya dech.kalau gitu aku tunggu di rumah Aiyu iya.”Kata Rea
“O.K Cantikk….xixixixi” Kata Arya sambil berjalan menuju Jalan Raya
Rea menatap Arya dengan seksama.Dia seperti memikirkan sesuatu…Ya ,Benar.Rea memikirkan dan berharap,agar selamanya ia tetap dapat bersama Arya.Selama ini,Rea sudah sangat menyayangi Arya.Arya merupakan orang pertama yang membuat Rea benar-benar merasakan bahagianya cinta,dan membuat Rea percaya bahwa tidak semua laki-laki itu brengsek.

“memang Arya bukan pacar pertamaku,namun,dialah cinta pertamaku..”bisik Rea dalam Hati
Tanpa Rea sadari,ternyata Arya sudah pulang.Rea pun menuju rumah Aiyu.Di Rumah Aiyu,Rea bercerita panjang lebar kepada sahabatnya itu.Tiba-tiba HP Rea berbunyi.
By : Arya Prince

Rea,,,Rumah Aiyu yang mana?Aku dah sampai toko Graha .
Rea lngsung menelphone Arya ,,dan menuju Jalan Raya.
“Ay,,aku tunggu di tepi jalan,kmu jalan ke timur ja…”
Tidak berapa lama Arya pun datang dengan pakaian yang sangat rapi.
Setelah berpamitan pada Aiyu,mereka segera menuju tempat kegiatan.setelah sampai tempat kegiatan,Arya langsung menuju tempat panitia.Rea pun mengikuti Arya.Rea tersenyum melihat Arya.entah,saat itu Rea merasa sangat bahagia.
Setelah kegiatan Selesai,Arya dan Rea berpamitan untuk Pulang.Sebelum pulang Arya mengajak Rea mampir ke suatu tempat makan.
“Lho,Ay….Ngapain kita ke sini.?”Tanya Rea

“Ea Makan donk…masa’ mau mandi sich?xixixixi”kata Arya sambil menggandeng tangan Rea dan Mengajaknya masuk ke tempat makan itu.